Monday, December 20, 2010

UNTUK KEBAHAGIAAN CINTA

untuk satu kebahagiaan cinta,
engkau hanya perlu daya juang yang cukup
tapi kokoh dari sejak awal rasa itu ada,
tak perlu daya terlampau tinggi
yang bisa menguras semua pikiran dan keringatmu...

20122010

No comments: